body

Senin, 26 September 2011

alat gerak pada manusia

Alat gerak pada manusia adalah tulang
> berdasarkan jenisnya, tulang dibagi dua:
1. tunag keras
2. tulang lentur
>berdasarkan jenisnya, tulang dibedakan menjadi 4 :
1. tulang pipa
2. tulang pipih
3. tulang pendek
4. tulang tak beraturan
> berdasarkan matrik penyusunya, tulang dibagi menjadi :
 1. tulang keras
2. tulang spons
> fingsi tulang
- sebagai penyusun tubuh
- sebagai pembentuk tubuh
- sebagai temapt melekatnya otot
- sebagai penghasil sel darah merah
- sebagai alat gerak  pasif

Tidak ada komentar:

Posting Komentar